send link to app

Bukopin e-Katalog


4.2 ( 1312 ratings )
效率
开发 PT Mitra Edukasi Sarana
自由

Bank Bukopin sebagai Learning Organization berusaha terus berubah dan meningkatkan keunggulan kompetitif untuk menjawab tantangan bisnis yang tertuang dalam inisiatif strategi Bank Bukopin.
Untuk mengimplementasikan inisiatif strategi ke dalam action plan maka seluruh karyawan Bank Bukopin harus memiliki pemahaman yang jelas dan memiliki kompetensi sesuai fungsinya, sebagai panduan dalam menjalankan fungsi kerja sehingga mampu bekerja lebih fokus, produktif & handal, sehingga dapat secara maksimum berkontribusi dalam mewujudkan strategi perusahaan. Untuk membantu keseluruhan rangkaian berjalan sesuai dengan fungsinya maka dibutuhkan People Development, dimana peran Divisi Pengembangan SDM adalah memastikan bahwa setiap karyawan memiliki kompetensi sesuai dengan yang dibutuhkan perusahaan. People Development berbasis kompetensi hadir dalam Mobile E-Katalog Bank Bukopin.
Mobile E-Katalog Bank Bukopin adalah aplikasi yang digunakan untuk karyawan Bank Bukopin untuk mengakses seluruh aktifitas pelatihan karyawan, yang didalamnya terdapat nama pelatihan, jadwal pelatihan,penyelenggara kegiatan pelatihandan kegiatan pengembangan kompetensi lainnya.
Dengan adanya E-Katalog diharapkan akan memberikan kemudahan bagi karyawan untuk meningkatkan kemampuan dan berperan aktif dalam setiap kegiatan pengembangan kompetensi.

FUNGSI E-KATALOG sebagai berikut :
1.Riwayat kegiatan pengisian dan pengembangan kompetensi karyawan
2.Pendaftaran Learning Activity Online
3.Jadwal Kegiatan Learning
4.Monitoring Kegiatan Learning
5.Approval Kegiatan Learning Oleh Supervisi
6.Absensi Online7.Evaluasi Learning Online

KEUNGGULAN E-KATALOG:
1.Informasi Pelatihan yang jelas dan mudah di akses untuk setiap jabatan
2.Kegiatan dan Jadwal Pelatihan yang tersedia bagi seluruh karyawan
3.Kedua point diatas dapat dengan mudah di akses melalui Device yang dimiliki Karyawan.